IPA

“SI-RAJA (EDUKASI AKSARA JAWA)” SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN INOVATIF PEMBEBAS BUTA AKSARA JAWA
Karya: TIM B-KIR SMPN 1 KAUMAN (Intan Yulia Sakti, Annisa Diyah Utami, Adinda Birllian Novarista, dan Wikan Ratri Asokha Wisnu Susilo Putri) SMPN 1 KAUMAN PONOROGO Suatu bangsa pasti mempunyai kebudayaan yang beraneka ragam. Setiap bangsa (negara) juga pasti memiliki kebudayaan dengan ciri khas tersendiri (berbeda). Dapat dikatakan juga, bahwa kebudayaan merupakan suatu indikator yang […]

Training Nasional Mindset Pembelajaran Tingkatkan Kapasitas Guru di Ponorogo
PONOROGO – Ratusan guru SMP se Kabupaten Ponorogo mengikuti Training Nasional Mindset Pembelajaran di Gedung Sasana Praja, Ponorogo Jawa Timur, Rabu (26/9/2018). Mereka kompak meneteskan air mata saat sesi penyamaan frekuensi. Pada sesi tersebut, guru diajak bercermin melihat dan melihat kembali apa yang telah dilakukan guru pada murid. “Kami diajak bercermin melihat apa yang sudah kami kerjakan sebagai […]

Dinas Pendidikan Ponorogo Ajak Pelajar Hidup Sehat
PONOROGO — Dinas Pendidikan (Dindik) Ponorogo menggelar sosialisasi bahaya merokok bagi pelajar SMP se-Kabupaten Ponorogo, Rabu (22/11/2017). Bertempat di Hotel Amaris, sebanyak 262 siswa dari 13 sekolah. Kepala Dinas Pendidikan, Tutut Erliena saat ditemui mengatakan kegiatan ini bertujuan untuk menyadarkan para siswa pentingnya hidup sehat. “Anak-anak dibuka wawasannya mulai dari bahayanya merokok, pergaulan bebas, pelanggaran […]
SMPN 1 KAUMAN SEBAGAI SEKOLAH RUJUKAN
Sesuai dengan SK dari Direktorat Pembinaan SMP, Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Notanggal 2 Juli tahun 2018, SMPN 1 Kauman Ponorogo ditunjuk sebagai Sekolah Rujukan mengikuti SMPN 1 Ponorogo yang telah ditunjuk sebagai sekolah Rujukan pada tahun sebelumnya. Penunjukan ini membuktikan bahwa SMPN 1 Kauman mempunyai keunggulan-keunggulan yang lebih daripada sekolah lain, baik lingkungan […]